Daftar Tombol Keyboard Untuk Masuk Sistem BIOS Berbagai Merk

intel-bios
Tombol keyboard untuk masuk ke dalam sistem BIOS bisa berbeda-beda setiap merek laptop atau komputer. Karena pada dasarnya tidak tergantung pada merk laptop/komputer tetapi tergantung pada merk BIOS yang terpasang didalamnya. Bisa saja merek perangkatnya sama namun merk BIOS-nya berbeda, maka tombol untuk masuk ke sistem BIOS juga berbeda.



Berikut LinTekSi uraikan beberapa merk BIOS populer beserta tombol keyboard masuk BIOS-nya:
ASRock
Tekan F2 


ASUS
Tekan Delete. Sebagian ada yang menggunakan tombol Insert dan ada juga F10.


BIOSTAR
Tekan Delete


DFI
Tekan Delete 


EVGA
Tekan Delete 


Foxconn
Tekan Delete


GIGABYTE
Tekan Delete


Intel
Tekan F2


JetWay
Tekan Delete 


MSI (Micro-Star)
Tekan Delete 


PCChips
Tekan Delete atau F1


SAPPHIRE
Tekan Delete


XFX
Tekan Delete

Pada beberapa merek BIOS, biasanya mereka mencantumkan keterangan tombol untuk masuk ke dalam sistem BIOS. Tulisan ini biasanya berada pada pojok kiri bawah layar. Contohnya seperti Phoenix – AwardBIOS pada gambar di bawah ini, untuk masuk ke dalam BIOS tekan tombol Delete. Hal ini ditandai dengan tulisan DEL to enter SETUP.
Phoenix - AwardBIOS

About Bismillah01

Check Also

Aplikasi Android Macet

10 Penyebab Aplikasi Android Macet: Mengapa Ini Terjadi dan Bagaimana Mengatasinya?

Di era digital saat ini, perangkat Android telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari kita. …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *